Xiaomi secara resmi merilis smartphone baru yang diberi nama Xiaomi Mi A1.
Dengan harga yang cocok untuk kalangan menengah keatas.
Yang menarik perhatiannya , bukan cuma dari segi fisiknya , tetapi Xiaomi Mi A1 ini memakai sistem operasi yang berbasis Android one ( Kerja sama antara xiaomi dengan Google) , jadi smartphone ini tidak memakai sistem operasi berbasis MIUI tetapi memakai sistem android google.
Dari kinerja , Mi A1 ini ditenagai dengan processor Octa-core 2.0 GHz Cortex-a53 , dengan dibekali kapasitas RAM 4 GB ini membuat kinerjanya semakin ngebut, cocok digunakan untuk bermain game berat sekalipun.
Tak hanya itu, di bagian konektivitasnya diusung dengan yang terbaru yakni 4G LTE , so pasti kita dapat berselancar bebas di internet dengan cepat dan mudah.
Untuk segi layar, Mi A1 ini dipoles dengan layar 5,5 inchi berteknologi IPS LCD dengan resolusi 1080x 1920 pixels membuat smartphone ini berlayar jernih dan konsumen pun leluasa untuk memainkannya.
Spesifikasi Lengkap:
Harga | Rp 3.1 Jutaan |
Status | Dirilis |
Spesifikasi | Xiaomi Mi A1 ( Android One ) |
Jaringan | 3G HSDPA, 4G LTE , Cat6 300/50 Mbps |
SIM | Dual SIM, Nano – SIM |
Dimensi | 155.4 x 75.8 x 7.3 mm, Bahan : Full Metal |
Fitur | – |
Layar | 5,5 inchi IPS LCD Capacitive ,1080 x 1920 pixels |
Pelindung Layar | Gorilla Glass 4 |
Sistem Operasi | Android v7.1 Nougat , UI Stok Android |
Chipset | Snapdragon 625 |
CPU | Octa-core 2.0 GHz Cortex-A53 |
GPU | Adreno 506 |
RAM | 4 GB |
Memori | Memori Internal : 64 GB, MiroSD : Up to 256GB |
Kamera Belakang | Dual 12 MP (26mm, f/2.2; 50mm, f/2.6), phase detection autofocus, 2x optical zoom, dual-LED (dual tone) flash |
Perekam Video | 2160p@30fps ( Ultra HD ) |
Kamera Depan | 5 MP |
Konektivitas | Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, Wi-Fi Direct, Bluetooth 4.2, jack audio 3,5 mm , USB OTG |
Sensor | Fingerprint , Accelerometer , Proximity , AmbientLight , Gyrosope, Compass |
Warna | Black, White, Gold |
Baterai | Non – Removable, Li – ion 3080 mAh , Fast Charging |
Sumber : GSMArena |
Kelebihan :
- Memakai Pelindung layar dengan Gorilla Glass 4 membuat layar lebih aman
- Baterai berkapasitas 3080 mAh dengan fitur teranyar yaitu fast charging
- Kamera dengan resolusi 12 MP di bagian belakang dan kamera depan dengan resolusi 5MP , membuat kita dengan mudah untuk mengabadikan momen
- Perekam video dengan resolusi Ultra HD
Kekurangan :
- Baterai Non-removable
Harga Dan Spesifikasi XIaomi Mi A1
4/
5
Oleh
Teknologiku